Saturday, January 30, 2016

Pengen Anak Kamu Memiliki Kepribadian yang Baik? Terapkan Trik Rahasia dalam Mendidik Anakmu

Unknown
Siapa sih yang tidak ingin anaknya tumbuh menjadi orang yang baik, sopan dan bertanggung jawab? Masalahnya, seringkali orang tua salah mendidik anak-anaknya. Bukan sopan, anaknya malah menjadi seorang pemberontak.
Oleh karena itu, terapkan trik rahasia ini kepada anakmu segera


1

Jika kamu melihat anakmu akan menangis

Daripada membentak dan mengomelinya supaya jangan menangis, coba tunjuk burung atau awan di atas langit agar ia melihatnya. Dalam sekejap ia akan segera terdiam. Karena sudah menjadi kebiasaan manusia saat menangis, mereka akan menunduk.
2

Anakmu terus bermain tanpa henti dan kamu mau menghentikannya?

Jika ingin anak-anakmu berhenti bermain, jangan berkata: “Ayo, sudah mainnya, stop sekarang!”. Tapi katakan kepada mereka: “Mainnya 5 menit lagi yaaa”. Kemudian ingatkan kembali: “Dua menit lagi yaaa”. Kemudian barulah katakan: “Ayo, waktu main sudah habis”. Mereka akan berhenti bermain. Hitung-hitung latihan tanggung jawab.
3

Kamu susah mendapat perhatian dari anak-anak yang berisik? Lakukan saja ini

Tidak perlu stress kalau sedang berada di kerumunan anak-anak yang berisik. Ada cara sederhana untuk mendapatkan perhatian mereka semua. Cukup katakan, " Ayoo.. Siapa yang mau mendengar cerita saya, angkat tangannya..”. Salah seorang akan mengangkat tangan, kemudian disusul dengan anak-anak yang lain, dan semuanya akan diam. Sekarang, kamu mendapatkan perhatian sepenuhnya. Jangan kecewakan mereka dengan ceritamu.
4

Nikmati setiap waktu yang kamu habiskan bersama anak

Nikmati masa kecil anak-anakmu, karena waktu akan berlalu sangat cepat. Kepolosan dan kekanak-kanakan mereka tidak akan lama, ia akan menjadi kenangan. Bermainlah bersama mereka, tertawalah bersama mereka, becandalah bersama mereka. Jadilah anak kecil saat bersama mereka, ajarkan mereka dengan cara yang menyenangkan sambil bermain.
5

Sekali-sekali memutuskan hubungan dengan dunia luar saat bersama dengan anak, patut dicoba loh

Tinggalkan HP sesaat kalau bisa, dan matikan juga TV. Jika ada teman yang menelpon, katakan: “Maaf saaay, saat ini aku sedang sibuk mendampingi anak-anak”. Semua ini tidak menyebabkan jatuhnya wibawamu, atau hilangnya kepribadianmu. Orang yang bijaksana tahu bagaimana cara menyeimbangkan segala sesuatu dan menguasai pendidikan anak.
Yuk, praktekkan segera trik rahasia di atas. Jangan pelit dengan ilmu baru, bagikan artikel ini di media sosialmu, supaya teman-teman yang mendapat teknik baru dalam membesarkan anak.
Baca juga issues lucu di bawah ini :

About the Author

Unknown / Author & Editor

Has laoreet percipitur ad. Vide interesset in mei, no his legimus verterem. Et nostrum imperdiet appellantur usu, mnesarchum referrentur id vim.

1 comments:


  1. Admin numpang promo ya.. :)
    cuma di sini tempat judi online yang aman dan terpecaya di indonesia
    banyak kejutan menanti para temen sekalian
    cuma di sini agent judi online dengan proses cepat kurang dari 2 menit :)
    ayo segera bergabung di fansbetting atau add WA :+855963156245^_^
    F4ns Bett1ng agen judi online aman dan terpercaya
    Jangan ragu, menang berapa pun pasti kami proseskan..
    F4ns Bett1ng

    "JUDI ONLINE|TOGEL ONLINE|TEMBAK IKAN|CASINO|JUDI BOLA|SEMUA LENGKAP HANYA DI : WWw.F4ns Bett1ng.COM

    DAFTAR DAN BERMAIN BERSAMA 1 ID BISA MAIN SEMUA GAMES YUKK>> di add WA : +855963156245^_^

    ReplyDelete

Powered by Blogger.

SCIENCE & TECHNOLOGY

Games & Multimedia

Followers

Blog Archive

Follow us on FaceBook